CONTOHTEKS.NET – Organisasi Perburuhan Internasional atau ILO adalah badan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) yang terus berupaya mendorong terciptanya peluang bagi perempuan dan laki-laki untuk memperoleh pekerjaan yang layak dan produktif secara bebas, adil, aman dan bermartabat. ILO dibentuk berdasarkan Traktat Versailles pada tahun 1919 bersamaan dengan berdirinya Liga Bangsa-Bangsa (LBB). Dalam perkembangannya, pada tahun 1945 ILO […]
CONTOHTEKS.NET – Kata “kebudayaan” berasal dari bahasa sansakerta buddhayah , yaitu bentuk jamak dari budhi nan berarti “budi” atau “akal”.dengan demikian budaya bisa diartikan sebagai hal-hal nan bersangkutan dengan akal (Koentjaraningrat, 1990 : 181). Kata budaya juga dikupas sebagai suatu perkembangan dari mejemuk budi-daya, nan berarti daya dan budi. Karena itu budaya dibedakan dari kebudayaan. […]
CONTOHTEKS.NET – Dilansir dari wikipedia, Perjanjian Internasional adalah sebuah perjanjian yang dibuat di bawah hukum internasional oleh beberapa pihak yang berupa negara atau organisasi internasional. Sebuah perjanjian multilateral dibuat oleh beberapa pihak yang mengatur hak dan kewajiban masing-masing pihak. Perjanjian bilateral dibuat antara dua negara. Sedangkan, perjanjian multilateral adalah perjanjian yang dibuat oleh lebih dari […]
CONTOHTEKS.NET – Overfishing adalah penagkapan ikan yang berlebihan sehingga mengganggu keseimbangan ekologi laut. Untuk mencegah overfishing dilakukan langkah-langkah seperti pembatasan jumlah hasil tangkap, pengaturan waktu tangkap, pengaturan ukuran hasil tangkap (ukuran panjang atau berat), pengawasan jenis alat tangkap yang digunakan, penerapan sistem zonasi dengan membagi kawasan menjadi zona-zona berdasarkan pemanfaatannya, dan pelarangan penggunaan bahan peledak […]
CONTOHTEKS.NET – Komunikasi secara umum komunikasi dapat diartikan sebagai semuacara untuk menyampaikan atau menyebarluaskan berita/ informasi/ data ( dengan aturan dan bahasa yang telah disepakati ) antara dua atau lebih titik. Pengertian Sistem Komunikasi Sistem berasal dari bahasa Yunani,systema yang berarti suatu keseluruhan yang tersusun dari sekian banyak bagian (Shrode dan Voich, 1974) dan hubungan […]
CONTOHTEKS.NET – Dilansir dari wikipedia, Flatulensi adalah keluarnya gas melalui anus atau dubur akibat akumulasi gas di dalam perut (terutama dari usus besar atau kolon). Peristiwa keluarnya gas disebut juga kentut atau sering disebut juga buang angin. Kentut biasanya ditandai dengan rasa mulas di perut. Dan biasanya berbau busuk.Ini sering menjadi pertanda kalau seseorang: 1. […]
CONTOHTEKS.NET – Islam lahir di Kota Mekah dibawa oleh Nabi Muhammad saw. Saat itu Mekah dalam kondisi gelap gulita, budaya jahiliyah berkembang pesat, kesyirikan merajalela. Allah SWT mengutus Nabi Muhammad SAW untuk mengadakan perubahan baik dalam hal akidah maupun tatanan kemasyarakatan. Saat nabi Muhammad diangkat sebagai nabi atau rasul Allah SWT, tanggal 17 Ramadan, 13 […]
CONTOHTEKS.NET – Food and Agriculture Organization (FAO) adalah Organisasi pangan dan pertanian yang berada di bawah naungan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). FAO bertujuan untuk menaikan tingkat nutrisi dan taraf hidup, meningkatkan produksi, proses pemasaran dan penyaluran produk pangan dan pertanian; mempromosikan pembangunan di pedesaan; dan melenyapkan kelaparan. FAO dibentuk tahun 1945 di Quebec City, Quebec, Kanada. […]
CONTOHTEKS.NET – Dilansir dari wikipedia, The ASEAN Way (bahasa Indonesia: Jalan ASEAN) adalah himne yang menjadi simbol Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara (ASEAN). Penciptanya adalah Payom Valaiphatchra, dengan aransemen dibuat oleh Kittikhun Sodpraset. Lagu ini terpilih oleh suatu tim beranggotakan 13 orang (sepuluh orang mewakili setiap negara anggota plus tiga orang dari Cina, Jepang, dan Australia) […]
CONTOHTEKS.NET – Dilansir dari wikipedia,Korea Utara, secara resmi disebut Republik Demokratik Rakyat Korea (Hangul: 조선민주주의인민공화국, Hanja: 朝鮮民主主義人民共和國, Chosŏn Minjujuŭi Inmin Konghwaguk) adalah sebuah negara di Asia Timur, yang meliputi sebagian utara Semenanjung Korea. Ibu kota dan kota terbesarnya adalah Pyongyang. Zona Demiliterisasi Korea menjadi batas antara Korea Utara dan Korea Selatan. Sungai Amnok dan Sungai […]