CONTOHTEKS

 

Proses Interaksi Manusia dengan Lingkungan Sosial

 

CONTOHTEKS.NET – Sebagai makhluk sosial, manusia tentunya tidak bisa hidup sendiri untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Untuk itu manusia akan selalu membutuhkan orang lain. Hal ini sudah berlangsung sejak manusia masih bayi dimana seorang bayi pastilah tidak bisa melakukan apa-apa, oleh karena itu, kita sebagai manusia telah menjalani yang namanya proses berinteraksi dengan orang lain sejak […]

Konsep Manusia Modern dalam Proses Perubahan Sosial

 

CONTOHTEKS.NET – Suatu proses perubahan sosial erat hubungannya dengan modernisasi. Modernisasi yang merupakan suatu pola sosial tentunya digerakkan oleh manusia yang benar-benar menginginkan adanya perubahan yang lebih baik dalam kehidupannya di masyarakat. Modernisasi merupakan suatu usaha untuk hidup sesuai dengan zaman dan konstelasi dunia sekarang. Untuk orang Indonesia sendiri, hal ini berarti mengubah berbagai sifat dalam mentalitas yang tidak […]

Istilah-istilah dalam Proses Perubahan Sosial

 

CONTOHTEKS.NET – Perubahan sosial merupakan suatu konsep yang menarik untuk dipelajari dalam bidang sosiologi. Apalagi sosiologi memang mempelajari tentang masyarakat dimana masyarakat itu selalu berkembang atau melakukan perubahan dalam hidupnya dari waktu ke waktu guna memenuhi kebutuhan hidupnya. Perubahan sosial ini telah terjadi sejak masa pra aksara hingga sekarang. Oleh karena itu, dalam sosiologi kita mengenal sebuah […]

Bentuk Perubahan Sosial dan Faktor yang Mempengaruhinya

 

CONTOHTEKS.NET – Manusia adalah makhluk ciptaan Tuhan yang paling tinggi derajatnya, karena dilengkapi dengan akal dan budi. Dengan menggunakan akal dan budi yang dimilikinya, manusia menciptakan suatu teknologi yang bermanfaat dalam hidupnya agar kehidupannya menjadi lebih baik. Setiap hari manusia selalu menginginkan yang lebih baik. Oleh karena itu, manusia terkadang ingin membuat perubahan-perubahan. Perubahan itu dilakukan untuk menuju pada sebuah keadaan yang baru yang […]

Nilai Sosial dan Fungsinya

 

CONTOHTEKS.NET – Kita sudah sering mendengar istilah nilai. Dalam pengertian sehari-hari, nilai memiliki beragam arti. Nilai bisa diartikan sebagai harga, ukuran, mutu, kadar, bobot, angka kepandaian (nilai ujian atau nilai rapor), bisa juga sebagai perbandingan 2 benda yang ingin dipertukarkan, dan beberapa arti lainnya. Dalam ilmu sosial atau sosiologi sendiri, nilai merupakan sesuatu yang baik, yang […]