CONTOHTEKS

 

Cara Pemanfaatan Lahan Yang Dilakukan Pada Pertanian Lahan Kering

 

CONTOHTEKS.NET – Semakin menyempitnya lahan pertanian subur karena banyak digunakan sebagai pemukiman, perkantoran, maupun fasilitas umum lainnya, menyebabkan perlunya upaya pemanfaatan lahan kering secara lebih intensif untuk budi daya tanaman pangan, perkebunan dan tanaman pakan serta peternakan. Disamping itu perlunya peningkatan produktivitas lahan kering dipicu pula oleh adanya kondisi gizi buruk di masyarakat, merebaknya penyakit-penyakit  yang […]

Planet yang Memiliki Kala Rotasi Paling Lama

 

CONTOHTEKS.NET – Planet merupakan salah satu dari materi penyusun jagat raya yang kita kenal selama ini selain matahari, bulan, bintang, galaksi, asteroid, meteoroid, komet, dan mungkin masih ada yang lainnya. Planet merupakan benda langit yang mengelilingi matahari sebagai pusat tata surya dengan lintasan dan kecepatan tertentu. Waktu perputaran planet dalam mengelilingi matahari dikenal sebagai kala revolusi. […]

5 Contoh Penerapan Hukum Pascal dalam Kehidupan Sehari-hari

 

CONTOHTEKS.NET – Hukum Pascal adalah sebuah teori berdasarkan eksperimen yang telah dilakukan oleh Blaise Pascal pada saat ia sedang menjalani masa-masa pengobatan penyakit kanker yang dideritanya. Eksperimen yang dilakukannya saat itu adalah dalam bentuk bermain-main dengan air. Bentuk eksperimen permainan air yang dilakukannya yaitu  berupa kantong dari bahan plastik yang berisi air, dan plastik tersebut sangat banyak memiliki lubang, maka yang […]

Yang Membedakan Antara Sel Hewan Dan Sel Tumbuhan

 

CONTOHTEKS.NET – Sel hewan dan sel tumbuhan pastinya bukanlah istilah yang asing di telinga kita semua. Ini merupakan bahan kajian yang kita dapatkan dalam pelajaran IPA, khususnya Biologi. Bila dikelompokkan berdasarkan kingdomnya, keduanya tentu berada pada kingdom yang berbeda. Pada dasarnya, sel hewan dan sel tumbuhan sebenarnya memiliki struktur dasar yang tidak berbeda. Akan tetapi, […]

Memahami Penggolongan Laut Berdasarkan Kedalamannya

 

CONTOHTEKS.NET – Apakah kalian suka makan ikan sebagai lauk pauk tiap hari. Ikan yang kalian makan itu termasuk ikan darat atau ikan laut? Kalau ikan darat, tahukah kalian bagaimana cara membudidayakannya? Kalau ikan laut, bagaimana caranya ikan tersebut dapat kalian peroleh dan nikmati? Luas laut Indonesia mencakup 2/3 dari seluruh luas wilayah Indonesia, yaitu 5,8 […]

Sejarah Serta Arti Penting Fotosintesis Tumbuhan Bagi Kehidupan Manusia

 

CONTOHTEKS.NET – Tahukah Anda bahwa kemampuan fotosintesis yang dimiliki oleh tumbuhan sebenarnya dapat dikatakan sebagai penghasil utama oksigen di bumi? Ya, bukan tanpa alasan tumbuhan disebut-sebut sebagai paru-paru dunia. Maka dari itu, manusia sepatutnya bersyukur kepada Tuhan dengan menunjukkan sikap cinta pada alam dan lingkungan, terutama di tengah kehidupan yang penuh dengan polusi dan pencemaran […]

Reproduksi Tumbuhan Lumut Pada Fase Sporofit

 

CONTOHTEKS.NET – Lumut adalah tumbuhan yang sudah terbentuk embrio, berspora tapi belum mempunyai akar, batang dan daun. Lumut mengalami metagenesis yaitu terjadinya pergiliran keturunan antara gametofit dan sporofit. Gametofit merupakan tumbuhan lumut itu sendiri dan generasi yang menghasilkan sperma atau ovum, sedang sporofit merupakan generasi yang menghasilkan spora.

Bagian Tubuh Iguana Beserta Fungsinya

 

CONTOHTEKS.NET – Iguana merupakan salah satu jenis kadal (lizard), yang  ditemukan di kawasan tropis Amerika selatan, amerika tengah dan karibia. Iguana mempunyai keunikan sendiri dibandingkan jenis kadal lainya yaitu salah satu jenis kadal herbifora atau dikenal dengan memakan tumbuh-tumbuhan. Iguana termasuk dalam jenis hewan herbivora yaitu jenis binatang pemakan tumbuhan. Iguana pertama kali disebutkan oleh seorang naturalis berkebangsaan […]

Mengenal Tumbuhan Lumut

 

CONTOHTEKS.NET – Tumbuhan lumut atau Bryophyta merupakan tumbuhan yang belum memiliki atau belum menampakkan akar sejati, batang, dan daun yang nyata. Sederetan sel-sel yang menyerupai rambut akan menggantikan fungsi akar yang belum dimilikinya. Sederetan sel itu dinamakan ‘Rizoid’. Rizoid berfungsi menyerap air dan zat hara dari tempat hidupnya. Rizoid juga berfungsi untuk menambatkan tubuh lumut pada tempat hidupnya. Jadi, lumut tidak melekat pada substratnya, […]

Manfaat Keanekaragaman Hayati di Indonesia

 

CONTOHTEKS.NET – Sebelumnya telah dibahas mengenai macam-macam keanekaragaman hayati atau biodiversitas. Tahukah kalian bahwa Indonesia merupakan negara yang juga dijuluki sebagai ‘Megabiodiversitas’. Mengapa demikian? Wilayah Indonesia yang hanya 1/3 dari seluruh luas permukaan bumi ternyata menyimpan sekitar 17% dari seluruh spesies makhluk hidup yang ada di muka bumi ini. Oleh karena itu, Indonesia mendapat julukan […]